Greeting Pemdes Banjar Tegeha
, 28 Mei 2018 11:09:43 WITA
Selamat Datang di Website Desa Banjar Tegeha
ANDA DAPAT MELIHAT BERITA DAN INFORMASI TER UPDATE DARI KAMI..
Artikel Terkini
-
KEGIATAN PEMBAGIAN BERAS BPNT/PKH
20 Oktober 2023 12:03:16 WITAPada hari Kamis, 12 Oktober 2023 Perbekel Banjar Tegeha dan Perangkat Desa giat melakukan pembagian beras BPNT/PKH. Sebanyak 107 karung beras isi 10 Kg. yang telah dibagikan untuk 107 KPM baik BPNT maupun PKH. Kegiatan berjalan sesuai dengan yang diharapkan dan semua KPM BPNT/PKH telah menerima bera... ..selengkapnya
-
BHAKTI SOSIAL
20 Oktober 2023 11:57:43 WITAKegiatan Bhakti Sosial yang diselenggarakan mulai dari tanggal 14 Oktober sampai dengan 15 Oktober 2023 dimana kegiatan ini di pelopori oleh TNI Angkatan Udara yang di pimpin olih Jendral YAS NUR ADI, bersama dengan Pemilih Brahma Vihara Arama, Aji Rahula dan Suhu Pusat (Bante) dan di dampingi olih ... ..selengkapnya
-
KEGIATAN PEMBAGIAN BLT DD BULAN SEPTEMBER 2023
12 September 2023 08:56:53 WITAPada hari ini tanggal 3 september 2023 Pemerintah Desa melaksanakan penyaluran BLT DD Bulan September 2023. Proses pembagian BLT ini didampingi oleh Anggota BPD. pembagian BLT DD berjalan dengan tertib... ..selengkapnya
-
PEMBAGIAN BLT DD BULAN AGUSTUS
12 September 2023 08:54:49 WITAPembagian BLT Bulan Agustus merupakan kegiatan prioritas untuk membantu KK Miskin dalam memenuhi kebutuhan hidupnya Perbekel dan Perangkat Desa membagikan BLT DD Bulan Agustus 2023 dan peran serta BPD dalam mengawasi proses pembagian BLT DD agar kegiatan tersebut dapat dipastikan berjalan dengan lan... ..selengkapnya
-
PEMBAGIAN BLT DD BULAN JULI 2023
09 Agustus 2023 09:09:48 WITAPada tanggal 27 Juli 2023 Pemerintah Desa Banjar Tegeha dan dihadiri oleh BPD Banjar Tegeha melaksakan pembagian BLT DD Bulan Juli yang berlokasi di Kantor Desa Banjar Tegeha. Kegiatan ini dimulai dari pukul 9.00 wita sampai dengan selesai. agar tidak terjadi kerumunan, pemerintah desa membagi waktu... ..selengkapnya
-
PEMBAGIAN BERAS UNTUK WARGA MISKIN
08 Agustus 2023 12:35:07 WITApada hari sabtu 15 Juli 2023, Perbekel dan Perangkat Desa melaksanakan Kegiatan pembagian beras untuk KPM PKH-BPNT yang diselenggarakan di kantor Pemerintah Desa Banjar Tegeha. jumlah penerima beras tersebut sebanyak 130 KPM. kegiatan penyaluran sembako ini ialah berupa program dari pemerintah... ..selengkapnya
-
PENINGKATAN PELAYANAN KUALITAS PRIMA UNTUK PARA LANSIA
15 Juni 2023 14:41:14 WITAPada hari ini tanggal 15 Juni 2023 Perbekel Banjar Tegeha mengadakan pelayanan kesehatan geratis untuk para lansia yang berlokasi di Balai Kantor Desa Banjar Tegeha. Kegiatan ini dilakukan guna unuk memberikan pelayanan extra kepada para lansia agar kesehatan para lansia terjaga dengan baik, disampi... ..selengkapnya
-
PENTINGNYA PENGAWASAN KEGIATAN POSYANDU
12 Mei 2023 08:53:30 WITAKegiatan posyandu merupakan kegietan prioritas yang harus dilaksanakan oleh Desa demi terciptanya tumbuh kembang anak yang baik dan sesuai dengan standar kesehatan anak agar terhindah dari Stunting dan Penyakit pada Anak-Anak lainnya. Diah Wardani selaku Istri dari Perbekel Banjar Tegeha melaksanaka... ..selengkapnya
-
PROGRAM PERBEKEL BANJAR TEGEHA YANG DI NANTIKAN DARI TAHUN KE TAHUN
12 Mei 2023 08:39:27 WITAPerbekel Banjar Tegeha dan Tim Kerja dari unsur masyarakat desa Banjar Tegeha melaksanakan rapat terkait pelaksanaan Bedah Rumah yang akan di jalankan tahun ini. Ida Bagus Komang Sistiadi selaku Perbekel Banjar Tegeha mengatakan bahwa program ini merupakan program tahunan yang akan saya jalankan sep... ..selengkapnya
-
PEMBAGIAN BERAS UNTUK KPM DESA BANJAR TEGEHA
02 Mei 2023 17:21:08 WITAHari ini tgl 1 Mei 2023 telah dibagikan beras untuk KPM Desa Banjar Tegeha oleh Perbekel Banjar Tegeha... ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- GERAKA BULELENG BEBAS SAMPAH
- PENGUMUMAN LIBUR OPERATIONAL ISRA MIRAJ 16 JANUARI 2026
- PENYALURAN BERAS DAN MINYAK
- GERAKAN BERSAMA PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK ( PSN ), 3M PLUS
- PENYALURAN DANA BLT DD BULAN DESEMBER 2025
- rahajeng galungan lan kuningan
- PENYALURAN DANA BLT DD TAHAP XI DI BULAN NOPEMBER 2025











